GuidePedia

0



SUMUR AIR,
Donasi Donatur DT Peduli untuk Somalia
Mogadishu, Somalia--Warga Mogadishu, Somalia akan segera mempunyai sumur air (waterwell). Saat ini sumur yang mampu mencukupi kebutuhan air untuk 200 kepala keluarga itu tengah dibuat.

“Sumur air ini merupakan donasi dari donatur yang dititipkan melalui DT Peduli. Kami akan membuat beberapa titik sumur air di Somalia,” ujar Dadan Junaedi, Direktur Program DT Peduli.

Seperti kita ketahui, beberapa negara di Afrika dilanda kekeringan. Krisis pangan dan kelaparan pun mengancam tiap jiwa.

Selain membuat sumur air, pada April dan Mei 2017 DT Peduli telah memberikan bantuan air bersih kepada warga Somalia. Sebanyak 10 tangki air bersih dengan kapasitas pertangki 15.000 liter telah dirasakan manfaatnya bagi warga di sana.

DT Peduli juga telah menyalurkan 500 paket makanan kepada ibu-ibu di Camp Kalkaal, Distrik Garisbale, Mogadishu, Somalia. Paket makanan itu terdiri dari beras 10 kg, gandum 25 kg, gula pasir 25 kg, dan minyak goreng 3 liter.

Kami menyadari betul bantuan ini belum bisa menyentuh semua wilayah di Somalia. Namun kami yakin, sekecil apapun bantuan yang diberikan akan sangat bermanfaat bagi mereka.

Maka dari itu Sahabat, gerakkan hati kita untuk membantu saudara kita di Somalia. Andai berada di posisi mereka, belum tentu kita sanggup menghadapinya.

BANTU SEKARANG
KLIK: https://dtpeduli.xyz/PeduliSomalia
.
Langkah Donasi Online
1. Isi Data Lengkap di Website DPU DT
2. Pilih Metode Pembayaran
3. Lakukan Pembayaran di merchant yang dipilih
Karena kami bekerjasama dengan FINPAY dari TELKOM
maka pembayaran dilakukan seperti membayar telephon/Telkom/Speedy

(Masukan Kode Pembayaran yang diterima sebagai Nomor TELP)
4. Donasi Otomatis Masuk ke Sistem DPU DT

Rekening Sedekah :
BNI Syariah
009.2553.729 an. DPU Infaq Shodaqoh

BCA
777.0333.126 an. DPU Infaq Shodaqoh

Mandiri
13000.9000000.4 an. Dompet Peduli Umat Daarut Tauhid

.

Konfirmasi Donasi Chat ke Admin
SMS/WhatsApp +62 821-1616-4545

Telegram @DPUDTBot
.
Chat di www.dpudt.org
.
Call Center:
0851 0001 7002



Lembaga Amil Zakat Nasional DPU DT
SK. MENTERI AGAMA RI NO. 257 TAHUN 2016
www.dpudt.org
0851 0001 7002 
Unsubscribe




twitter

Instagram

Posting Komentar

 
Top